sifat hakikat dalam bukti

kalau berani hidup,
di situlah akan adanya mati..
kalau bersenjatakan roh,
peperangannya ialah ajal.

Wednesday, 27 April 2011

aku ingin pulang

di mana pun aku berdiri...
kaki itu tetap kakiku...
di mana pun aku melihat..
pandangan itu cahaya dari mataku...
berdentum bintang berkedip..
aku masih di sini...
mencatur mencari kata-kata..
untuk ku luah...
namun...
lihatlah...
aku terdampar dan luka...
aku menangis putus asa...
dengarkanlah....
jeritan dari dalam jiwa....
aku ingin pulang.....

No comments:

Post a Comment